Obat kolesterol yang ampuh harus menjadi referensi anda untuk mengatasi kolesterol yang bisa menyerang anda kapan saja. Kolesterol yang tinggi adalah penyebab utama dari tersumbatnya pembuluh darah yang dapat mengakibatkan penyempitan pembuluh darah yang menyebabkan stroke ataupun jantung koroner. Obat kolesterol sudah harus anda persiapkan ketika gejala-gejala seperti kesemutan dan badan pegal-pegal sebagai awal penyempitan pembuluh darah mulai menyerang.
Obat kolesterol tinggi dapat didapatkan dari bahan-bahan sederhana yang ada di sekeliling anda. Obat kolesterol bisa diolah dari bahan sederhana dari buah dan sayuran. Wortel dan alpukat misalnya bisa menjadi obat kolesterol yang berkhasiat untuk melunturkan kolesterol dalam tubuh. Obat kolesterol dari bahan wortel dan alpukat tidak sulit untuk diolah. Obat kolesterol dari bahan tersebut bisa diolah seperti membuat jus buah biasa. Namun demikian, untuk mendapatkan obat kolesterol yang benar-benar berkhasiat, ada baiknya anda mengenali apa sebenarnya kolesterol itu dan bagaimana proses terbentuknya.
Kolesterol sebenarnya adalah unsur penting yang berfungsi membantu tubuh mencerna lemak. Kolesterol berguna untuk pencernaan lemak dalam semua membrane terutama sel otak dan syaraf. Itulah sebabnya mengapa kolesterol yang tinggi sangat rentan memecahkan pembuluh darah dalam otak dan syaraf. Kolesterol sendiri juga merupakan lemak dalam darah. Oleh karena itu, obat kolesterol yang mujarab adalah bahan yang dapat melunturkan low density lipoprotein (LOL) yang merupakan kolesterol jahat yang mudah menumpuk dalam pembuluh darah karena sifatnya yang arterogenik.
Wortel dan alpukat terbukti dapat menjadi solusi sebagai obat kolesterol yang dapat melunturkan kolesterol jahat dengan efektif. Obat kolesterol alami seperti alpukat dapat membantu proses pelunturan kolesterol yang menempel pada pembuluh darah dengan cara melakukan stabilisasi plak yang terlanjur terbentuk. Selain itu, alpukat juga kaya serat dan asam lemak tak jenuh tunggal yang dapat membantu tubuh memecahkan kadar trigliserida dan kolesterol yang tinggi dalam darah. Efek yang agak berbeda bisa didapatkan dari obat kolesterol yang dibuat dari jus wortel.
Jus wortel mampu menghambat laju kolesterol dalam darah sehingga dapat mencegah menumpuknya kolesterol bagi siapapun terutama yang belum terserang penyakit kolesterol. Selain itu, wortel juga merupakan obat kolesterol yang manjur karena berbagai kandungan dalam wortel yang sangat berguna termasuk kandungan lemak tak jenuh ganda untuk meluruhkan lemak. Wortel dan alpukat dapat menjadi solusi yang ampuh untuk mengatasi kolesterol jika dimanfaatkan secara teratur.