Setiap perempuan perlu mengetahui tips merawat vagina dengan benar. Mengapa? Karena kesehatan dan kebersihan vagina akan berpengaruh pada kesehatan reproduksi dan tentunya juga akan berpengaruh pada hubungan Anda dengan pasangan Anda. Lalu bagaimana cara merawat vagina yang benar?